Paket Wisata Danau Kaco Kerinci

Danau Kaco merupakan objek wisata dari kabupaten Kerinci, Danau Kaco ini terletak di Desa Lempur, Kecamatan Gunung Raya, Kabupaten Kerinci, Propinsi Jmabi. Sumatera - Indonesia. Danau Kaco sebenarnya berada dalam kawasan Hutan Lindung Taman Nasional Kerinci Sebelat ( TNKS ).
Danau Kaco memeliki luas 30 m x 30 m terletak di ketinggian 1289 mdpl. Air yang sangat bening seperti kaca disebut masyarakat Kaco ( Kaca ). Danau kaco Dikelilingi oleh vegetasi pohon sehinga tampak indah alami bak mutiara yang tersembunyi, dengan kedalaman yang masih menjadi misteri belum ada data pasti yang menyatakan berapa kedalaman danau kaco ini.

Akses menuju danau Kaco ini dari kota Sungai Penuh ke Desa Lempur bisa menggunakan kendaraan roda empat atau roda 2 sekitar 2 jam perjalanan. Namun dari jalan utama Desa Lempur kita membutuhkan perjalanan jalan kaki menuju lokasi objek wisata Danau Kaco sekitat 4 Jam melalui kawasan Hutan Lindung TNKS.

Danau Kaco ini dikunjungi puluhan orang setiap harinya, karena sudah menjadi objek wisata favorit di kabupaten Kerinci. Para wisatawan dari luar Daerah Kabupaten Kerinci ramai berkunjung ke Danau Kaco ini sekedar untuk menikmati keindahan alami nya Danau Kaco tsb.








Beruntunglah kami sewaktu berkunjung dipandu oleh Jasa Tour Pariwisata Profesioanal dan Murah terjangkau menuju Danau Kaco. Perjalanan terasa nyaman dan aman hingga pulang lagi. Kami rombongan sebagian dijemput oleh Jasa Tour Pariwisata Kerinci di Bandara Minangkabau ( Padang ) dan sebagain lagi Bandara Sultan Thaha ( Jambi ). Kemudian menempuh perjalanan sekitar 450 Km menuju kabupaten kerinci atau kota Sungai Penuh menggunakan roda empat sekitar 10 Jam perjalanan.

Dan kemudian kami serombongan besoknya diantar lagi ke lokasi Desa Lempur, serta dipandu untuk menuju lokasi Danau Kaco. Bagi anda yang ingin berkunjung ke Danau Kaco ini, jangan khawatir dan tidak perlu repot lagi mencari angkutan dan pemandunya.

Berikut Jasa Tour Pariwisata Kerinci kami Rekomendasikan : KLIK DISINI
Semoga perjalanan anda menyenangkan dan selamat samapi tujuan. Amiin

Komentar